Membangun web server itu sangat mudah apa lagi bila kita mengunakan koneksi speedy, perlu kalian ketahui bahwa speedy mengunakan Dynamic Public IP jadi setiap penguna speedy merestart / reboot router/modem akan otomatis ip akan tergant dengan yang baru, karena selalu ganti ip nya maka kita harus mengunakan DDNS (Dynamic DNS) untuk mengatasi kelemahan ini.
Untuk kali ini saya akan memberikan cara bagaimana mensetting IP kita agar bisa di akses ke public dan mensetting DDNS (Dynamic DNS) mengunakan DDNS (Dynamic DNS) yang gratis.
Yang kita harus lakukan untuk mensetting IP kita agar bisa di akses ke publik dengan cara mensetting NAT di router kita , untuk langkah-langkahnya bisa ikuti dibawah ini.
Untuk tutorial ini saya mengunakan TP-LINK td-w8951nd dengan ip gateway nya 192.168.1.1
- Pergi ke IP 192.168.1.1 (beda router beda ip Default Gateway-nya)
- lalu pilih Advanced Setup lalu klik NAT.
setelah itu Klik NAT akan keluar seperti gambar di atas , lalu klik Virtual Server.lalu setting sepeti digambar dibawah ini , namun kalian hanya menganti dibagian Local IP Address dengan local ip PC kita. tekan save.
4.
Untuk setting NAT sudah selesai , untuk mengecek IP kita bisa di akses publik atau tidak , silahkan kalian Download XAMPP install seperti biasanya lalu klik Start pada Apache.
Setelah itu cek ip publik kalian di https://www.whatismyip.com kalau ip yang disana tampil dan bisa di akses maka akan tampil halaman htdocs di xampp td , misal seperti gambar dibawah ini :
itu tampilan saya hahaha karena saya sedang koding aplikasi perpustakaan.
Oke untuk tutorial DDNS (Dynamic DNS) saya mengunakan http://www.noip.com. cara nya itu mudah kalian daftar dulu di http://www.noip.com lalu buat domain gratis disana lalu setting DDNS nya di router, untuk jelasnya saya akan tutorialkan melalui gambar ya.
Cara pertama :
Cara kedua : ini untuk setting nya , kalian isikan host , username , password. untuk username dan password itu akun buat login di noip.com.
nah selesai , coba kita akses domain yang telah kita buat tadi , kalau bisa berarti SELAMAT buat kalian karena sudah bisa membuat web server di rumah dengan jaringan speedy.
Sumber : Eka Syahwan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar